Kembali kami melanjutkan postingan terkait penerimaan calon taruna baru PIP tahun anggaran 2016/2017, dimana saat langkah kedua yaitu pembayaran formulir, mungkin menstopkan langkah sementara, menuggu pembayaran anda berhasil di verifikasi admin. Nah setelah pembayaran formulir berhasil diproses, kini kita melangkah ke tahap 3 yaitu proses pengisian formulir untuk calon taruna.
Berikut kami lampirkan screen shoot pengisian formulir calon taruna.
Terkait pengisian ini, ada beberapa berkas yang perlu dipersiapkan filenya, antara lain:
1. Scan KTP/KK
2. Pas foto digital 3x4 cm
3. Ijazah depan
4. Ijazah belakang.
Jadi sebelum anda melakukan pengisian, harap disiapkan dulu dokumen pendukung diatas.
Related Posts
- Cara Perbaiki Keyboard Laptop/PC Yang Bermasalah
- Download KISI-KISI UN Lengkap 2012
- Cara Install Wifi Printer Canon IP7270 Agar Bisa Dipakai
- Tarik Peserta Didik Dapodik 2019 Lebih Praktis dan Mudah
- Layanan Penyetaraan Ijazah Secara Online
- Serah Terima Pejabat Bupati ke Bupati Kepulauan Selayar Periode 2016-2021
Posting Komentar
Posting Komentar